Lotek Bandung, Kuliner Tradisional Sunda yang Terkenal
Lotek Bandung, Kuliner Tradisional Sunda yang Terkenal--Foto : Instagram-hartatitrifena
Siapkan saus kacang dengan mencampur bumbu halus, kentang, gula merah, dan garam.
Kacang tanah yang telah disangrai haluskan lalu tambahkan sedikit air asam aduk merata.
Tambahkan kacang tanah halus dan air asam, aduk rata. Tuangkan air panas, aduk lagi hingga merata.
Tata sayur-sayuran dipiring saji taoge, kangkung, kol lalu siram dengan kuah kacang.
Tambahkan lontong, tahu goreng dan kerupuk Lotek siap dinikmati. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber