Tren Warna Rumah Inspiratif Sambut Tahun Baru, 5 Warna yang Cocok untuk Sentuhan Segar dan Semangat Baru

Tren Warna Rumah Inspiratif Sambut Tahun Baru, 5 Warna yang Cocok untuk Sentuhan Segar dan Semangat Baru

Tren warna rumah inspiratif sambut tahun baru, pilihan warna yang cocok untuk sentuhan segar dan semangat baru.--freepik.com/@freepik

BACA JUGA:5 Teknik Terbaru Memperbaiki Kerusakan pada Sofa yang Mengalami Kerusakan Berat, Simak Langkahnya!


Penggunaan warna cerah seperti kuning cerah, oranye, atau merah muda dapat menciptakan suasana yang ceria dan penuh semangat di dalam rumah.--freepik.com/@freepik

Warna-warna cerah ini dapat diaplikasikan sebagai aksen pada dinding, perabotan, atau aksesori dekoratif.

Misalnya, dinding berwarna kuning cerah di ruang tamu atau ruang keluarga dapat memberikan sentuhan hangat dan ceria.

Untuk ruangan yang lebih kecil, seperti kamar tidur atau ruang kerja, penggunaan aksen warna cerah pada dekorasi atau aksesori seperti bantal, karpet, atau lukisan dinding dapat menjadi pilihan yang tepat.

3. Ketenangan dan Kebahagiaan dengan Warna Pastel

BACA JUGA:Merancang Hunian Idaman: Panduan Penting Membangun Rumah Kayu yang Perlu Anda Ketahui


Desain rumah dengan kombinasi warna netral dan pastel.--freepik.com/@pikisuperstar

Mengutip dari tokopedia.com, warna-warna pastel seperti biru muda, hijau pucat, lavender, atau peach menawarkan nuansa yang menenangkan dan menyenangkan.

Penggunaan warna-warna ini cocok untuk menciptakan suasana yang tenang dan penuh kebahagiaan di dalam rumah.

Dalam menentukan pilihan warna pastel, penting untuk mempertimbangkan pencahayaan alami dan ukuran ruangan. Ruangan yang kecil dapat terlihat lebih luas dengan penggunaan warna pastel yang terang.

Warna-warna pastel ini juga cocok untuk digunakan pada ruangan tidur atau area relaksasi lainnya, di mana kehangatan dan ketenangan menjadi fokus utama.

BACA JUGA:Rumah Impian Terwujud: 4 Panduan Dari Analisis Kebutuhan hingga Pengelolaan Anggaran

4. Keberanian dan Keunikan dengan Warna Berani

Bagi yang ingin tampil berbeda dan berani, menggunakan warna-warna yang mencolok seperti teal, merah marun, hijau daun, atau ungu gelap dapat menjadi pilihan yang menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber