Bingung Dengan Cara Perawatan Motor Matic? Lakukan 7 Hal Berikut Pada Motor Matic Anda

 Bingung Dengan Cara Perawatan Motor Matic? Lakukan 7 Hal Berikut Pada Motor Matic Anda

Bingung Dengan Cara Perawatan Motor Matic? Lakukan 7 Hal Berikut Pada Motor Matic Anda-kireyonok_yuliya-freepik

PALEMBANG, PALTV.CO.ID- Penggunaan motor matic di Indonesia sudah terbilang cukup banyak. Baik perempuan maupun laki-laki banyak yang menggunakan motor tersebut.

Bahkan penjualan di pasaran pun sudah mampu mengalahkan penjualan dari motor bebek ataupun motor sport.

Hal ini tergolong wajar karena banyaknya pabrik motor yang ada di Indonesia yang bersaing dalam melakukan pemasaran produk motor matic mereka.

Namun, banyak pengendara motor matic hanya bisa untuk mengendarai motor saja, tetapi tidak memperhatikan perawatan dari motor matic ini.

BACA JUGA:Strategi Kreatif Bisnis Properti Restoran Cepat Saji McD: Perjalanan Bisnis McDonald's dan Kegemilangan

Nyatanya kendaraan bermotor jenis apapun perlu untuk dilakukan perawatan agar membuat kendaraan ini menjadi tetap awet. 

Perawatan yang dilakukan pada motor matic sebenarnya hampir sama dengan perawatan pada kendaraan bermotor lainnya.

Meskipun tidak berbeda jauh dengan perawatan kendaraan bermotor pada umumnya, perawatan motor matic yang menggunakan sistem pembakaran karburator ataupun injeksi membutuhkan perawatan khusus yang perlu dilakukan dengan teliti.

Berikut beberapa hal yang harus dilakukan dalam merawat motor matic yang dimiliki agar tetap awet dan memiliki daya tahan yang lama.

BACA JUGA:Pentingnya Mengetahui Tips Pengisian Baterai Mobil Listrik bagi Pemula

Panaskan Mesin Motor Secara Rutin Pada Pagi Hari.

Memanaskan motor merupakan cara merawat dengan memanaskan mesin motor agar oli pada mesin siap untuk melumasi mesin sehingga performa dari mesin itu  dapat menjadi lebih maksimal.

Sebaiknya panaskan motor kurang lebih 5 sampai 10 menit dan lebih disarankan untuk menggunakan kick stater, karena jika menggunakan stater elektrik akan lebih banyak mengurangi baterai pada motor tersebut.

Penggantian Oli Secara Berkala

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: