5 Rekomendasi Warna Cat Rumah yang Elegan dan Menarik untuk Dipamerkan ke Tetangga
5 rekomendasi warna cat rumah yang elegan dan menarik untuk Dipamerkan ke tetangga.--freepik.com/@vecstock
PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Bingung saat melihat kondisi warna cat rumah yang sudah mulai usang, atau tidak menarik saat dipandang.
Tentu kita harus rutin menjaga, merawat serta bila perlu mengecat ulang bagian dinding atau bagian tertentu yang ada di rumah kita.
Contohnya adalah dinding rumah dan atap rumah. Karena, kedua sisi ini adalah yang paling mencolok dilihat, baik dari luar maupun dari dalam.
Sebenarnya untuk cat rumah sendiri, tidak terlalu banyak yang mempunyai kepedulian untuk merawat serta cat ulang, karena kepribadian seseorang sangat berbeda-beda.
BACA JUGA:Tips Desain Interior 2024: 6 Ide Makeover Bergaya untuk Membenahi Sudut Rumah
Biasanya, kondisi rumah seseorang dapat mencerminkan perilaku dan wibawa orang itu sendiri.
Pernahkah anda melihat rumah seseorang yang sangat elegan dan menarik dipandang baik dari kejauhan maupun dari jarak dekat?
Bahkan, kita sampai mengapresiasi rupa atau bentuk rumah sekaligus warna cat yang digunakan pada rumah tersebut.
Nah, jika kalian ingin mengetahui warna cat yang cocok untuk rumah agar terlihat lebih elegan, berikut 7 rekomendasi warna cat elegant.
BACA JUGA:Jejak Peradaban dan Budaya Masyarakat Palembang pada Rumah Limas
Warna putih ini dapat memberikan sensasi mewah dan elegan terhadap rumah villa dan rumah minimalis.--freepik.com/@benzoix
1. Warna Putih Polos
Warna putih adalah warna dasar yang paling sering dipakai pada dinding rumah. Warna putih digunakan untuk lapisan pertama ataupun sebagai lapisan terakhir dalam pengecatan dinding rumah.
Warna putih ini dapat memberikan sensasi mewah dan elegan terhadap rumah villa dan rumah minimalis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber