Donor Darah Bisa Menularkan Penyakit? Sebaiknya Ketahui 5 Mitos dan Fakta Donor Darah

Donor Darah Bisa Menularkan Penyakit? Sebaiknya Ketahui 5 Mitos dan Fakta Donor Darah

5 mitos dan fakta donor darah yang sebaiknya diketahui.--freepik.com/storyset

5. Penyakit Tertentu

Orang dengan penyakit diabetes, hipertensi, dan juga kolestrol tidak dianjurkan untuk melakukan donor darah karena bisa menularkan penyakit tersebut. Namun faktanya, ketiga penyakit tersebut tidak ditularkan oleh darah.

BACA JUGA:Mana yang Anda Butuhkan, Mandi Air Panas atau Air Dingin? Begini Pandangan Para Ahli

Dan juga obat-obatan yang dikonsumsi si penderitanya juga tidak akan membuat si penerima darah terkena penyakit tersebut. Selagi pendonor telah memenuhi syarat, maka boleh sekali untuk melakukan donor darah.

Nah jadi, itulah mitos dan fakta terkait donor darah. Maka dari itu, mulai sekarang jangan takut untuk melakukan donor darah. Karena setetes darah kamu bisa menyelamatkan nyawa orang lain.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber