Pemkot Palembang dukung sensus ekonomi dan DTSEN
Suasana audiensi Pemkot Palembang dan BPS membahas DTSEN--Foto : Sandy - PALTV
"Jadi sensus ekonomi akan mengidentifikasi semua unit usaha di Palembang. Hal ini perlu dilakukan, karena program Pemerintah bagi masyarakat, maupun masyarakat menengah ke bawah harus berbasis DTSEN." Terang Wahyu.
Menurut Wahyu, dengan sensus ekonomi yang dilakukan, apa yang direncanakan oleh Wali Kota Palembang dapat tepat sasaran dan menjadikan Palembang lebih sejahtera.
"Dengan ini apa yang direncanakan pak Wali Kota dapat tepat sasaran dan menjadikan Palembang lebih sejahtera." Tegasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: paltv.co.id
