4.091 Guru dan Tendik di Sumsel Terima SK PPPK Paruh Waktu

Kamis 15-01-2026,21:16 WIB
Reporter : Ilham Wahyudi
Editor : Muhadi Syukur

“Saya sudah menjadi tenaga honorer selama 10 tahun, dan akhirnya hari ini penantian itu terwujud. Tentu saya sangat bersyukur,” ungkap Halim.

Sebanyak 4.091 guru dan tendik di Sumsel resmi menerima SK PPPK Paruh Waktu sebagai bagian penataan tenaga pendidikan tahun 2026.

Penyerahan SK PPPK paruh waktu ini dinilai sebagai langkah strategis pemerintah daerah dalam mendukung peningkatan mutu pendidikan serta pemerataan tenaga pendidik dan kependidikan di seluruh wilayah Sumatera Selatan.

Kategori :