3. Motor ATV
Untuk yang suka tantangan, tersedia wahana Motor ATV di jalur khusus. Biaya Rp30.000 per motor (15 menit), bisa dinaiki 1-2 orang.
BACA JUGA:JPU Tuntut 2 Tahun Penjara Terdakwa Rodi Susanto Pembawa Solar Sulingan
BACA JUGA:Rahasia Waroeng Tani Bertahan Lintas Generasi Berkat Pendanaan BRI!
4. Bebek Air & Perahu Dayung
Nikmati sensasi berkeliling kolam dengan bebek air atau perahu dayung.
Bebek air: Rp10.000/satu putaran, Perahu dayung: Rp5.000/satu putaran, Didampingi langsung oleh petugas.
5. Speedboat
Rasakan serunya menelusuri Sungai Kenten Laut menggunakan speedboat yang tersedia saat akhir pekan dan hari libur. Biaya Rp10.000 sekali jalan dilengkapi pelampung dan dikemudikan petugas.
BACA JUGA:Pemegang Saham BBRI Cuan Besar! Dividen Rp31,4 Triliun Cair Hari Ini
BACA JUGA:Ikuti Kompetisi Arena Juara, Siswa Merasa Antusias dan Ketagihan Belajar
6. Bus Tayo
Wahana ini termasuk yang tak kalah seru bagi anak-anak dan keluarga untuk berkeliling kebun di area Kenten Laut. Biaya Dewasa Rp10.000, Anak-anak: Gratis dan Kapasitas bus 10 orang
7. Arena Permainan Anak
Tersedia banyak sekali permainan seru disini untuk anak-anak seperti trampolin, mandi bola, pasir, kereta mini, becak kecil, dan skuter. Harga tiket: Rp5.000 – Rp10.000 Anak juga boleh membawa permainan sendiri seperti sepatu roda atau skuter.
BACA JUGA:Ikuti Kompetisi Arena Juara, Siswa Merasa Antusias dan Ketagihan Belajar