Lempeng Sagu, Camilan Khas Palembang yang Kaya Rasa

Rabu 12-03-2025,10:27 WIB
Reporter : MERNA
Editor : Hanida Syafrina

100 ml air hangat, Daun pisang atau cetakan (opsional)

Cara Membuat: Campurkan sagu tani, kelapa parut, gula pasir, dan garam dalam sebuah wadah. Aduk rata.

BACA JUGA:Sidak Stok Minyak di Toko Fresh Ulu, Satreskrim Polrestabes Palembang Temukan Fakta Mengejutkan!

BACA JUGA:J&T Express dan Shopee Express Plaju Alami Peningkatan Paket 70 Persen Jelang Lebaran

Tambahkan air hangat sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga adonan dapat dibentuk.

Ambil sedikit adonan, bentuk pipih atau sesuai selera.

Panaskan wajan anti lengket atau panggangan, lalu panggang adonan hingga matang dan berwarna kecoklatan di kedua sisi.

Angkat dan biarkan sedikit dingin sebelum disajikan.

Kategori :