Para pedagang berharap pemerintah bisa mencari solusi agar mereka tetap bisa mendapatkan LPG 3 kg dengan mudah tanpa harus tergantung pada pangkalan yang ketersediaannya
“Ya semoga dengan aturan yang baru ini tidak menimbulkan kelangkaan gas LPG 3 Kg dan membuat harga gas yang biasa di jual di Pengecer bisa lebih murah atau sama dengan pangkalan,” harapnya.