5 Manfaat Batang Pisang untuk Keperluan Hidup Sehari-hari, Begini Cara Sederhana Mengolahnya

Minggu 14-07-2024,13:59 WIB
Reporter : Iffa Salsabilla
Editor : Devi Setiawan

BACA JUGA:Pecinta Cherry Wajib Coba! Black Forest Cherry Cake dengan Sentuhan Modern yang Menggugah Selera

Untuk menjadi bahan baku kerajinan tangan, kupas batang pisang dan potong sesuai bentuknya. Batang pisang harus dikeringkan di bawah sinar matahari hingga benar-benar kering.

Batang pisang yang sudah kering dapat digunakan untuk membuat berbagai macam karya seni dan kerajinan tangan.

4. Pupuk Organik

Batang pisang dapat digunakan untuk membuat pupuk organik yang mengandung banyak hara. Caranya adalah cincang batang pisang hingga halus, lalu campurkan dengan bahan organik lainnya.

BACA JUGA: Musim Umroh 1446 Hijriah Segera Dimulai, Holiday Angkasa Wisata Gelar Manasik Umroh Akbar

Setelah fermentasi selama beberapa minggu, pupuk organik dari batang pisang siap digunakan untuk menyuburkan tanaman.

5. Sumber Energi Alternatif

Batang pisang dapat diproses untuk menghasilkan bioetanol, yang merupakan sumber energi alternatif yang ramah lingkungan.

Untuk menghasilkan bioetanol, caranya cukup sederhana. Cincang batang pisang halus, setelah itu fermentasikan dengan ragi. Hasil fermentasi kemudian disuling.

BACA JUGA:Pulau Sabira: Destinasi Wisata Alam yang Memukau dari Jakarta

Dari segi kesehatan, batang pisang paling tidak tercatat punyai lima manfaat. Seperti untuk meningkatkan pencernaan, menjaga kesehatan jantung, meningkatkan sistem kekebalan tubuh (imunitas), menyembuhkan luka, dan menjaga kesehatan kulit.

1. Meningkatkan Kesehatan Pencernaan

Batang pisang kaya akan serat yang membantu melancarkan pencernaan, mencegah sembelit dan membantu mengontrol gula darah dan kolesterol.

2. Menjaga Kesehatan Jantung

Kandungan kalium dalam batang pisang membantu mengontrol tekanan darah dan menjaga kesehatan jantung.

Kategori :