SIM C-Shot Mahal? Simak Penjelasan Resmi Biaya Pembuatannya

Jumat 21-06-2024,16:06 WIB
Reporter : Riko Saputra
Editor : Abidin Riwanto

• Terima QR Code jika lulus

• Pilih lokasi Satpas untuk melakukan ujian praktik

• Pilih jadwal ujian praktik

Perpanjangan SIM

• Unduh aplikasi (sementara cuma ada di smartphone Android)

• Verifikasi nomor ponsel dengan metode OTP

• Registrasi nomor NIK, nomor SIM, foto KTP, foto SIM, dan swafoto alias ‘selfie’

• Verifikasi NIK serta SIM

• Pilih jenis SIM maupun lokasi Satpas tempat SIM akan dicetak

• Verifikasi hasil pemeriksaan kesehatan plus psikologi yang dilakukan online

• Isi rekening pengembalian (pembatalan)

• Pilih metode pengiriman SIM

• Unggah foto diri serta tanda tangan

• Bayar PNBP perpanjangan SIM plus ongkos kirimnya

• Cetak SIM

• Proses pengiriman terjadi

Kategori :