Karat Pada Knalpot Sebuah Sepeda Motor? Inilah 7 Tips Menghilangkan Karat Pada Knalpot Motor!

Minggu 11-02-2024,09:35 WIB
Reporter : Muchlisin
Editor : Muhadi Syukur

Selanjutnya, siram knalpot dengan menggunakan bahan bakar dan lihat apakah karat sudah hilang. Jika karat belum hilang maka ulangi aplikasi krim dan bersihkan dengan bahan bakar, setelah itu pasang kembali knalpot motor.

BACA JUGA:Bagaimana Membersihkan Karat Pada Motor? Inilah 8 Cara yang Dapat Dilakukan Serta Bahan yang Digunakan!

 

Menggunakan Oli Bekas

Oli bekas juga dapat digunakan untuk membersihkan karat, cara menggunakannya yaitu dengan memanaskan mesin motor lalu oleskan oli bekas pada knalpot yang sedang panas.

Hal tersebut akan membuat karat yang terdapat pada knalpot sebuah sepeda motor menjadi rontok dengan oli yang semakin cair.

Itulah beberapa cara yang dapat dilakukan oleh para pengendara untuk menghilangkan karat yang terdapat pada komponen knalpot sebuah sepeda motor.*

Kategori :