Suzuki APV 2025: MPV Murah yang Masih Laku Keras! Intip Keunggulannya di Sini!

Suzuki APV 2025: MPV Murah yang Masih Laku Keras! Intip Keunggulannya di Sini!

Suzuki APV 2025: MPV Murah yang Masih Laku Keras! Intip Keunggulannya di Sini!--

Namun, menurut pernyataan petinggi Suzuki di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025, hanya varian APV GX dan SGX yang masih dijual.

Bagi yang masih menginginkan varian lebih rendah, disarankan untuk menghubungi dealer resmi Suzuki untuk ketersediaan stok.

Pilihan Warna Suzuki APV

Suzuki APV Arena SGX hadir dalam lima pilihan warna, yaitu: Putih, Silver, Abu-abu, Hitam, Merah Burgundy.

BACA JUGA: Wajib Tahu! 4 Aspek Penting Tentang Tire Pressure Monitoring System (TPMS)

BACA JUGA:Canggih! Hyundai The All New SANTA FE Dibekali 3 Sensor Stabilitas Mutakhir

Sementara itu, varian GX, GL, dan GE tidak memiliki pilihan warna putih. Sedangkan untuk APV Blind Van, hanya tersedia dalam warna putih standar.

Detail Eksterior & Dimensi Suzuki APV Arena


APV masih menjadi andalan bagi keluarga maupun pelaku usaha.--

Dari segi dimensi, Suzuki APV memiliki panjang 4,2 meter, yang lebih kecil dibandingkan beberapa MPV modern seperti Nissan Serena atau Mitsubishi Xpander. Namun, desainnya yang berbentuk kotak memungkinkan ruang kabin menjadi lebih lega.

Format mesin yang berada di bawah jok depan masih digunakan, seperti pada model-model terdahulu seperti Daihatsu Luxio. Namun, dengan standar keselamatan saat ini yang lebih ketat, desain boxy seperti ini semakin jarang ditemui.

BACA JUGA:Jadwal & Aturan Baru! Ketentuan Operasional LRT Sumsel Selama Ramadan

BACA JUGA:BYD Sealion 7 Senjata Andalan BYD di Pasar Mobil Listrik Rp 600 Jutaan

Pada eksterior, APV Arena memiliki beberapa perbedaan dengan model standar, seperti:

Grille radiator lebih panjang dan lebar dibandingkan model APV standar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber