ICON e: dan CUV e: Motor Listrik Baru AHM Kini Telah Diumumkan Harganya
ICON e: dan CUV e: Motor Listrik Baru AHM Kini Telah Diumumkan Harganya--www.astrahonda.com
Pengisian baterai pada CUV e: memerlukan waktu sekitar 6 jam untuk penuh, atau 2,7 jam untuk pengisian dari 25 persen ke 75 persen.
BACA JUGA:Hati-Hati Blind Spot! Jangan Sampai Kecelakaan Gara-Gara Zona Tak Terlihat
BACA JUGA:LRT Sumsel Berupaya Kurangi Subsidi Pemerintah, Fokus pada Kemandirian Finansial
AHM juga menyediakan opsi swap baterai untuk memudahkan konsumen, dengan fasilitas BEX yang tersebar di beberapa lokasi Jakarta dan sekitarnya.
Komitmen AHM untuk Kendaraan Ramah Lingkungan
Melalui ICON e: dan CUV e:, AHM berkomitmen untuk mendukung mobilitas yang lebih ramah lingkungan sekaligus memberikan pengalaman berkendara yang efisien dan nyaman.
Dengan harga kompetitif dan teknologi canggih, kedua motor listrik ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan masyarakat modern yang peduli terhadap keberlanjutan lingkungan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber