Pj Gubernur Sumatera Selatan Elen Setiadi Lepas 382 Atlet PON XXI Aceh-Sumut 2024

Pj Gubernur Sumatera Selatan Elen Setiadi Lepas 382 Atlet PON XXI Aceh-Sumut 2024

Pj Gubernur Sumatera Selatan Elen Setiadi melepas 382 Atlet PON XXI Aceh-Sumut 2024, Jumat (23/8/2024).-Ridho Ilahi-PALTV

Serta atlet yang diberangkatkan ke Kota Medan Provinsi Sumatera Utara dan disahkan oleh PB PON sebanyak 145 atlet dan 112 atlet akan berlaga di Aceh.


Pj Gubernur Sumatera Selatan menargetkan masuk 10 besar pada PON XXI Aceh-Sumut 2024 dan bonus bagi atlet peraih medali, Jumat (23/8/2024).-Ridho Ilahi-PALTV

Yulian Gunhar mengatakan menargetkan masuk peringkat 10 besar pada PON XXI Aceh-Sumut 2024. KONI Sumsel memotivasi para atlet dengan bonus yang akan diberikan oleh Pj Gubernur Sumatera Selatan sebesar 500 juta Rupiah.

"Target kita masuk 10 besar. Pada periode PON yang lalu kita peringkat 16, dengan perolehan 8 emas. Jadi, kalau kita ingin mencapai 10 besar minimal 20 emas. Dan telah disampaikan Bapak Pj Gubernur, untuk memotivasi para atlet akan diberikan bonus sebesar 500 juta Rupiah," tutur Yulia Gunhar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: