Mengolah Almond, Merebus, Mengupas, Menggoreng dan Memanggang

Mengolah Almond, Merebus, Mengupas, Menggoreng dan Memanggang

Mengolah Almond, Merebus, Mengupas, Menggoreng dan Memanggang--ig.com/@nauristoreid

PALEMBANG, PALTV.CO.ID,- Salah satu kacang yang sangat baik untuk kesehatan tubuh adalah kacang almond. Kacang ini tidak hanya enak dan aman untuk dikonsumsi, tetapi juga memberikan sejumlah manfaat luar biasa.

Kacang almond kaya akan protein, karbohidrat, serat, magnesium, fosfor, kalium, dan vitamin E. Saat ini di era social commerce kacang almond dapat dipesan secara online. Baik mentah maupun sudah diolah dengan berbagai rasa dan metode pematangan.

Manfaat utamanya adalah kemampuannya untuk menurunkan kolesterol jahat dalam tubuh, yang pada gilirannya mengurangi risiko penyakit jantung.

Selain itu, kacang almond merupakan tambahan yang bagus untuk diet, dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, memperkuat tulang, dan membantu mengontrol kadar gula darah.

BACA JUGA:Mental Kamu Sedang Lemah ? Jangan Terlambat, Segera Atasi Dengan Cara Ini.

Kacang almond juga dapat diolah menjadi berbagai hidangan sehat, termasuk susu almond. Merupakah pilihan minuman yang baik untuk dikonsumsi dan bermanfaat bagi kesehatan.

 Almond, Manfaat dan Pengolahan

Almond, biji dari pohon almond (Prunus dulcis), terkenal karena kandungan nutrisinya yang kaya.

Almond, Bukan Sekadar Kacang

BACA JUGA:Dituduh Informan Polisi, Rusli Dikeroyok hingga dipukuli Pakai Kayu

Meskipun disebut 'kacang', almond sebenarnya adalah biji dari pohon almond, bukan kacang-kacangan  sejati.Bijinya dapat dikonsumsi langsung sebagai makanan atau diolah menjadi minyak almond.

Kacang Almond, Superfood yang Mengagumkan

Kacang almond sering dianggap sebagai "superfood" karena kandungan nutrisinya yang sangat kaya.

Namun, perlu diperhatikan bahwa ada dua jenis almond, manis yang bisa dimakan dan pahit yang digunakan untuk membuat minyak almond.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber