Antisipasi Penimbunan BBM Modus Tangki Modifikasi, Polsek Lempuing OKI Patroli ke Sejumlah SPBU
![Antisipasi Penimbunan BBM Modus Tangki Modifikasi, Polsek Lempuing OKI Patroli ke Sejumlah SPBU](https://paltv.disway.id/upload/ecf9fc02b27f4efe3dc8954261dce9a4.jpeg)
Kanit Reskrim Polsek Lempuing Ipda Haryanto bersama anggota melakukan patroli dan memberikan imbauan kepada petugas SPBU, Jum’at (29/3/2024).-Novan Wijaya-PALTV
BACA JUGA:Khidmat, Tradisi Berburu Telur Hias Ramaikan Momen Paskah di GBKP Palembang
"Melaksanakan patroli dialogis ke SPBU untuk mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas," tandas Kapolres OKI AKBP Hendrawan Sutanto.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: paltv