Review Jujur! 10 Kekurangan Sepeda Motor Listrik Alpha Servo Ini Patut Kamu Ketahui

Review Jujur! 10 Kekurangan Sepeda Motor Listrik Alpha Servo Ini Patut Kamu Ketahui

Review jujur, 10 kekurangan sepeda motor listrik Alpha Servo yang patut diketahui.--Tangkapan layar youtube.com/@AutoSetrum

BACA JUGA:Mengungguli Kompetisi, Keistimewaan Suzuki Impulse 125 dalam Menantang Dominasi Honda Vario

Masalah lainnya adalah kehilangan gas saat motor melintasi jalanan menurun dengan jarak yang cukup panjang.

Meskipun pihak customer service Alpha menyebutkan adanya kesalahan dalam software, namun masih diperlukan pembaruan perangkat lunak di AEC sebagai solusi.

4. Tidak Konsisten dengan Jarak Tempuh yang Diiklankan

Meskipun Alpha Servo diiklankan memiliki jarak tempuh hingga 125 KM, dalam pengujian nyata sulit untuk mencapai angka tersebut.

BACA JUGA:Beli Mobil Tua? Ini 9 Tips dan Hal yang Perlu Diperhatikan

Faktor-faktor seperti kondisi jalan, mode pengendaraan, dan kecepatan berkendara berpengaruh besar terhadap jarak tempuh yang sesungguhnya.

5. Shock Breaker Belakang yang Keras

Kekurangan lain adalah kekerasan shock breaker belakang, terutama saat motor dikendarai sendiri. Hal ini dapat menyebabkan ketidaknyamanan bagi pengendara, khususnya dalam perjalanan jauh.

6. Posisi Kaki Penumpang yang Tidak Nyaman

BACA JUGA:Kupas Tuntas Rahasia Aki Mobil, Cara Mengukur Ampere dan Membaca Kode Aki

Posisi kaki penumpang kurang nyaman terutama saat perjalanan jauh menjadi masalah tersendiri. Meskipun ada usulan untuk merubah posisi step, namun solusi yang lebih baik mungkin dengan menaikkan tinggi jok.

7. Engsel Jok yang Goyang

Kehadiran engsel jok yang goyang menjadi potensi masalah yang perlu diperhatikan, terutama dalam jangka waktu penggunaan yang panjang.

8. Cover Baterai yang Rentan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber