Smartwatch Dilengkapi Dengan Berbagai Fitur Canggih? Inilah 6 Fungsi dan Manfaat Dari Penggunaan Smartwatch!

Smartwatch Dilengkapi Dengan Berbagai Fitur Canggih? Inilah 6 Fungsi dan Manfaat Dari Penggunaan Smartwatch!

Smartwatch Dilengkapi Dengan Berbagai Fitur Canggih? Inilah 6 Fungsi dan Manfaat Dari Penggunaan Smartwatch!-wirestock-freepik

Pada saat pengguna berjalan atau berlari, smartwatch akan secara otomatis menghitung dan mencatat jumlah langkah kaki yang telah dilakukan.

Hal tersebut tentunya dapat menjadi acuan bagi pengguna untuk menambah atau meningkatkan jumlah langkah kaki setiap harinya.

Dapat Memantau Tingkat Stres Para Penggunanya

Smartwatch juga dibekali dengan fitur Stress Level yang berfungsi untuk dapat menjaga tingkat stres dari para penggunanya.

Fitur ini mempunyai kemampuan untuk memantau tingkat dan penyebab stres berdasarkan detak jantung serta berbagai tanda vital lainnya.

Dengan fungsi kesehatan yang satu ini, pengguna dapat mengetahui tingkat stres pada dirinya sehingga dapat menghindarinya dan menemukan hal-hal yang dapat dilakukan untuk meningkatkan semangat.

Dapat Membantu Mengendalikan Asupan Kalori

Asupan kalori yang didapatkan dari makanan tentunya mempunyai pengaruh terhadap kesehatan tubuh manusia.

BACA JUGA:Rahasia Keuangan Sukses! 15 Strategi Ampuh Menabung dengan Cepat dan Efektif

Sejumlah smartwatch telah mempunyai fitur yang dapat menampilkan asupan kalori dan jumlah kalori terbakar setiap harinya.

Fungsi dari smartwatch yang satu ini tentunya akan sangat berguna, terutama bagi para pengguna yang sedang menjalani program diet kalori.

Itulah beberapa fungsi dan manfaat yang didapatkan oleh para pengguna dengan menggunakan smartwatch dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber