Inilah 4 Manfaat Pada Pembelajaran Di Bidang Pendidikan Dengan Adanya Teknologi Artificial Intelligence!

Inilah 4 Manfaat Pada Pembelajaran Di Bidang Pendidikan Dengan Adanya Teknologi Artificial Intelligence!

Inilah 4 Manfaat Pada Pembelajaran--Foto : Freepik.com/freepik

3. Menerjemahkan Bahasa Asing

Banyak sekali materi pembelajaran yang tersebar secara digital namun sayangnya banyak yang hanya tersedia dalam bahasa asing.

BACA JUGA:Bos OpenAI, Sam Altman, akan hadir ChatGPT 5, dan kecerdasan buatan belum memerlukan regulasi yang ketat.


Teknologi AI ini juga akan berguna bagi siswa yang mempunyai keterbatasan--Foto : Freepik.com/freepik

Menerjemahkan secara manual tentunya akan membutuhkan upaya yang lama sebab pengguna harus belajar sendiri.

Teknologi AI berupa Presentation Translator akan sangat membantu dalam hal ini. Mirip dengan voice assistant, Presentation Translator mempunyai fungsi khusus untuk menjelaskan atau mempresentasikan teks dari bahasa asing ke bahasa yang biasa digunakan.

Dengan AI speech recognition atau pengenalan suara yang melalui video, artikel, atau buku digital, akan dapat langsung diterjemahkan ke bahasa yang diinginkan.

Siswa bahkan tidak perlu lagi membaca melainkan hanya cukup dengan mengandalkan AI ini. Selain itu, teknologi AI ini juga akan berguna bagi siswa yang mempunyai keterbatasan dari segi penglihatan karena hanya dengan menggunakan pendengaran mereka tetap bisa belajar.

BACA JUGA:The Beatles Rilis Lagu Baru 'Now and Then' dengan Bantuan Kecerdasan Buatan

 

4. Memberikan Rekomendasi Pembelajaran

Salah satu manfaat dari teknologi AI pada bidang pendidikan yaitu adanya mentor virtual. Dengan kehadiran mentor virtual ini, siswa dapat memperoleh masukan langsung seperti mendapatkan masukan dari seorang guru.

Manfaat ini mungkin jarang untuk dapat dirasakan sebelum adanya teknologi AI. Dengan adanya mentor virtual, tentu akan membuat siswa lebih termotivasi sebab mendapatkan feedback yang sesuai dengan aktivitas belajar atau skor belajar mereka.

Itulah beberapa manfaat yang didapatkan dengan kehadiran teknologi Artificial Intelligence atau kecerdasan buatan ini pada bidang pendidikan.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber