Spakbor Sepeda Motor! Jangan Dianggap Remeh, Ini Fungsi dan Cara Perawatannya

Spakbor Sepeda Motor! Jangan Dianggap Remeh, Ini Fungsi dan Cara Perawatannya

Spakbor Sepeda Motor! Jangan Dianggap Remeh, Ini Fungsi dan Cara Perawatannya--foto instagram/@afmotoshop

PALEMBANG, PALTV.CO.ID- Spakbor atau Spakbor merupakan salah satu komponen pelindung yang terdapat pada sebuah sepeda motor.

Komponen spakbor ini terletak di atas roda motor, yang berarti spakbor ini terdapat pada bagian depan dan belakang sepeda motor.

Setiap komponen yang terdapat pada sepeda motor tentu mempunyai peran dan fungsinya masing-masing.

Mulai dari komponen mesin hingga berbagai komponen lainnya yang terdapat pada bagian luar, komponen tersebut diperlukan agar sepeda motor dapat dikendarai secara optimal pada setiap perjalanan.

BACA JUGA:Banjir Melanda Sekayu, BPBD Muba dan TNI Evakuasi Puluhan Santri yang Terjebak Banjir

Fungsi paling utama dari komponen spakbor ini yaitu untuk melindungi pengendara sepeda motor dari cipratan air yang tergenang di jalanan.

Dengan adanya spakbor pada bagian depan dan belakang motor, akan membuat pengendara dan penumpang sepeda motor menjadi lebih terlindungi dari cipratan air yang berasal dari roda.

Hal ini tentunya sangat penting, terlebih lagi ketika sedang berkendara pada jalanan yang basah atau berkendara pada saat hujan.

Karena mempunyai fungsi yang penting, perawatan terhadap komponen spakbor juga harus menjadi perhatian bagi para pengendara.


Spakbor Sepeda Motor! Jangan Dianggap Remeh, Ini Fungsi dan Cara Perawatannya--foto instagram/@gayacucimotor

Berikut ini beberapa tips atau cara yang dapat dilakukan oleh pengendara dalam melakukan perawatan terhadap sepeda motor miliknya.

Membersihkan Spakbor Dengan Membilasnya Secara Rutin

Hal yang perlu dilakukan dalam merawat spakbor yaitu membilas komponen spakbor secara rutin. Hal ini menjadi semakin penting jika pengendara sering melakukan perjalanan saat sedang musim hujan.

Jika mobilitas penggunaan sepeda motor terbilang tinggi pada saat musim hujan, maka kebersihan motor perlu untuk selalu diperhatikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber