Ingin Beli Mobil Bekas, Perhatikan Hal Berikut Ini Agar Tak Menyesal di Kemudian Hari

Ingin Beli Mobil Bekas, Perhatikan Hal Berikut Ini Agar Tak Menyesal di Kemudian Hari

Ingin beli mobil bekas, perhatikan hal berikut ini agar tak menyesal di kemudian hari.--freepik.com/@freepik

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Memilih kendaraan mobil di zaman saat ini bukalah menjadi hal yang istimewa namun lebih kepada kebutuhan. 

Pentingnya memiliki mobil pribadi pada saat akan melakukan perjalanan jauh. Seperti momen mudik lebaran dan liburan akhir tahun, menjadi hal tak terpisahkan untuk bepergian jauh besama keluarga.

Kurang nyamannya fasiltas umum menjadi salah satu alasan mengala banyak masyarakat bercita-cita memilik mobil pribadi, agar perjalanan jauh bisa senyaman mungkin bersama keluarga.

Namun, tak semua orang dapat membeli mobil baru, banyak masyarakat memilih mobil bekas atau second untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

BACA JUGA:Garansi Seumur Hidup, Wuling BinguoEV Mobil Listrik Terlaris di Indonesia

Nah, bagi Anda yang ingin punya mobil tapi budget pas-pasan, tidak salahnya untuk membeli mobil bekas atau second.

Namun sebelum membeli mobil bekas, beberapa hal yang harus ada perhatikan seperti berikut ini:

1. Lakukan Penelitian Awal

Sebelum memutuskan membeli mobil bekas, cari tahu informasi tentang jenis mobil yang ingin kamu beli. Pelajari tentang performa, konsumsi bahan bakar, dan masalah umum yang sering muncul.

BACA JUGA:Wuling BinguoEV Menjadi Primadona Mobil Listrik di Indonesia


Periksa riwayat servis membantu mengetahui apakah mobil tersebut pernah mengalami kerusakan serius atau perawatan rutin yang baik.--Dokumentasi pribadi Ruzi Iskandar

2. Periksa Riwayat Servis

Mintalah riwayat servis mobil dari pemilik sebelumnya. Ini membantu kamu mengetahui apakah mobil tersebut pernah mengalami kerusakan serius atau perawatan rutin yang baik.

3. Cek Kilometer Penggunaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber