Hindari Makanan Olahan dan Gula Berlebih: Makanan olahan dan gula berlebih dapat melemahkan sistem kekebalan tubuh. Sebaiknya batasi konsumsi makanan ini dan lebih memilih makanan alami dan sehat.
BACA JUGA:Untuk Kesehatan Tubuh dan Pikiran Yang Berkualitas : Hindari Tidur Pada Jam-jam Ini
BACA JUGA:Masih Jadi Pertanyaan : Benarkan MSG Berbahaya Bagi Kesehatan? Simak Mitos dan Faktanya.
Dengan memperhatikan jenis makanan yang dikonsumsi anak, Anda dapat membantu membangun sistem kekebalan tubuh yang kuat dan meningkatkan kemampuan mereka untuk melawan penyakit seperti batuk dan pilek. Selain itu, penting juga untuk mengajarkan anak tentang pentingnya pola makan yang sehat dan gaya hidup yang aktif untuk menjaga kesehatan mereka secara optimal.(*)