Jangan Lakukan Hal-hal Berikut Ini Jika Kamu Tidak Ingin Dicap Sebagai ‘Orang Toxic’!

Kamis 27-07-2023,05:20 WIB
Reporter : Ria Aprilia
Editor : Devi Setiawan

Ada baiknya kalau kamu butuh waktu buat diem lebih baik bilang langsung dan jangan tiba-tiba diem tanpa kejelasan. Kemudian  kalau ada masalah coba omongin baik-baik secara dewasa.

BACA JUGA:Mengatasi Masalah Kabel Casan Ponsel Sering Putus dengan Mudah

BACA JUGA:Tinggal 3 Kecamatan di Palembang yang Belum Tercakup Penuh Pelayanan Air Bersih

4. Jangan Lari Dari Masalah 

Jangan menghindari atau kabur dari masalah antara antara kamu dengan orang lain. Alangkah baiknya untuk selalu bertanggung jawab terhadap kesalahan yang kamu perbuat. Lalu komunikasiin dan selesain masalahnya secara dewasa.

5. Jangan Merasa Paling Oke

Jangan sesekali kamu merasa paling tau, paling sempurna, paling hebat, paling benar, atau paling sempurna. Sebaiknya kita menjadi pribadi yang bisa menerima saran, masukan, pendapat serta kritik dan saran dari orang lain. Selalu inget kalau gak ada manusia yang sempurna.

BACA JUGA:Walikota Palembang Tak Banyak Komentar Tentang Polemik Tapal Batas dengan Banyuasin di Tegal Binangun

BACA JUGA:Wajib Coba, Inilah Build Franco Tersakit dan Damage Mobile Legends (ML)

6. Jangan Berperilaku Kasar

Jangan pernah bersikap atau berkata kasar ke orang lain khususnya ketika sedang emosi. Sebaiknya belajar untuk mengendalikan emosi dan belajar cara-cara yang buat mengungkapkan emosi.

7. Jangan Suka Ngeremehin Orang

Jangan suka ngeremehin orang lain dan juga menyepelehkan perasaan atau cerita seseorang. Maka jadilah pendengar yang baik serta saling menghargai satu sama lain.

BACA JUGA:Catat! Inilah Jadwal Event TikTok Ixia Challenge Mobile Legends (ML)

BACA JUGA:Teman Palsu: Mengungkap Makna dan Dampaknya dalam Kehidupan Sosial

Itulah tadi hal-hal yang dapat hindari untuk dilakukan jika kamu tidak mau dicap sebagai orang yang memiliki pribadi yang toxic.

Kategori :