PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Makanan adalah sumber energi dan nutrisi bagi yang paling penting bagi tubuh kita. Pilihan makanan yang tepat dapat memberikan manfaat besar untuk kesehatan dan membantu kita merasa lebih baik secara keseluruhan.
Berikut adalah sepuluh pilihan makanan sehat yang dapat Anda tambahkan ke dalam pola makan Anda:
1. Sayuran Hijau Daun
Sayuran hijau seperti bayam, kale, dan kangkung mengandung banyak serat, vitamin, dan mineral. Serat membantu pencernaan dan menjaga kesehatan usus, sementara vitamin dan mineral mendukung sistem kekebalan tubuh yang anda butuhkan.
BACA JUGA:Sejarah Hidup Raja Reggae Legendaris Bob Marley
BACA JUGA:7 Tanda Seseorang Gagal Menjadi Seorang Pria, Simak dan Renungkan Wahai Pria!
2. Buah-buahan Segar
Buah-buahan segar seperti apel, pisang, jeruk, dan beri kaya akan vitamin C yang sangat bagus untuk tubuh, serat, dan antioksidan.
Makanan ini membantu melindungi tubuh dari radikal bebas dan meningkatkan kesehatan jantung anda dan keluarga.
3. Ikan Berlemak
BACA JUGA:Permainan Tradisional Congklak yang Mulai Hilang dari Ingatan Kolektif Diterpa Gawai yang Aduhai
BACA JUGA:Kipas Angin: Pencipta Angin Sejuk Idola di Hari yang Panas
Makanan yang menyehatkan tubuh.-Brooke Lark-unsplash.com/@brookelark
Ikan seperti salmon, tuna, dan sarden mengandung asam lemak omega-3, yang memiliki manfaat besar bagi kesehatan jantung dan otak. Asam lemak omega-3 juga membantu mengurangi mencegah peradangan dalam tubuh.
4. Kacang-kacangan dan Biji-bijian