Pembentukan 499 Komcad BUMS Sinarmas Wujud Penerapan Siskamhanrata

Rabu 05-11-2025,19:30 WIB
Reporter : Firman Hidayat
Editor : Muhadi Syukur

Nilai-nilai tersebut diharapkan dapat diterapkan di lingkungan kerja masing-masing, sehingga semangat bela negara turut memperkuat kontribusi dunia usaha terhadap pembangunan nasional.

Menutup amanatnya, Menhan menekankan pentingnya peran sektor swasta dalam memperkuat ketahanan nasional. Keterlibatan aktif dunia usaha dalam program Komcad menjadi contoh sinergi antara pemerintah, TNI, dan masyarakat. Dengan kolaborasi yang erat, sistem pertahanan negara Indonesia akan semakin tangguh, mandiri, dan mampu menghadapi berbagai potensi ancaman di masa mendatang.

Kategori :