5. Pisang
BACA JUGA:Jawaban Ilmiah, Kalau Kamu Dihadapkan Dua Pilihan yang Lebih Penting: Kaya atau Bahagia?
BACA JUGA:4 Makna Perayaan Iduladha dan Kurban bagi Umat Islam
Pisang merupakan jenis buah yang banyak mengandung asam amino triptofan dan vitamin B6. Vitamin B mendukung proses dimana asam amino triptofan diubah menjadi hormon serotonin.
Serotonin sendiri merupakan zat kimia di otak yang dibutuhkan tubuh untuk memperbaiki mood. Tak heran jika triptofan sering digunakan sebagai suplemen untuk mengatasi depresi, insomnia dan gangguan kecemasan.
6. Oatmeal
Indeks glikemik yang rendah menjadikan oat makanan yang baik untuk suasana hati yang buruk. Ini karena makanan dengan indeks glikemik rendah melepaskan energi secara perlahan ke dalam aliran darah. Ini membantu menjaga gula darah dan suasana hati agar tetap stabil.
BACA JUGA:Ingin jago Natalia, Ini Tips Bermain Natalia!
BACA JUGA:Tips Jago Bermain Chou, Hero dengan Gameplay Fleksibel!
Selain itu, oatmeal mengandung zat selenium yang efektif mendukung mood dengan mengatur fungsi kelenjar tiroid.
Ini adalah makanan yang bisa Anda coba saat mood Anda sedang tidak baik. Namun, jika mood terus berlanjut atau memburuk setelah mencoba beberapa makanan di atas, Anda bisa berkonsultasi dengan psikiater untuk mencari solusi yang tepat.*