" Ya Kejari Palembang terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan hukum yang terbaik dan optimal bagi masyarakar, " Pungkasnya.
Dengan berbagai capaian tersebut, Kejari Palembang bertekad untuk terus menjaga dan meningkatkan kinerjanya di tahun 2025, guna mendukung upaya pemberantasan korupsi, penegakan hukum, serta perlindungan terhadap keuangan negara.