Spesifikasi Maxus Mifa 7: Mobil Listrik Premium Harga Rp780 Jutaan, Alternatif Alphard?

Minggu 29-12-2024,06:39 WIB
Reporter : daniel albari
Editor : Hanida Syafrina

Airbag depan, samping, curtain, dan far-side, Rem cakram di semua roda, Sabuk pengaman 3 titik di seluruh kursi

BACA JUGA:Antisipasi Kemacetan Libur Nataru di Jalur Muara Enim-Prabumilih, Truk Angkut Alat Berat Diistirahatkan

BACA JUGA:Puluhan Massa Minta Pemkot Palembang Tutup Parside Hotel

Autonomous Emergency Braking (AEB), Lane Keeping Assist (LKA), Blind Spot Assist, Rear Cross Traffic Alert, Kamera 360 derajat, Passive Entry & Passive Start (PEPS)

Melihat spesifikasi dan fitur yang ditawarkan, Maxus Mifa 7 menjadi alternatif menarik bagi konsumen yang menginginkan MPV premium listrik dengan harga kompetitif.

Meskipun nama Maxus belum sepopuler merek lain di Indonesia, potensi pasar untuk kendaraan ini cukup besar.

Dengan promosi dan pengenalan yang tepat, Maxus Mifa 7 bisa menjadi pilihan utama bagi pengguna Toyota Alphard, Lexus LM, atau Hyundai Staria yang ingin beralih ke kendaraan listrik.

Kategori :