Jalan Lettu Karim Kadir Palembang Ditimbun Agregat, Warga Keluhkan Kerusakan Kembali

Jumat 20-12-2024,10:34 WIB
Reporter : Luthfi
Editor : Abidin Riwanto

Sementara itu, Wanto warga lainnya, berharap pemerintah segera mengambil langkah perbaikan permanen. 

“Kami ingin jalan ini diaspal, bukan sekadar ditimbun. Kalau terus begini, kami yang dirugikan,” ungkapnya.  


warga Wanto -Foto/Luthfi-PALTV

Warga berharap janji tersebut segera terealisasi agar jalan Lettu Karim Kadir tidak lagi menjadi momok bagi para pengguna jalan. Sementara itu, kondisi jalan yang rusak terus menjadi tantangan, terutama di musim hujan yang memperparah kerusakan.

Kategori :