1. Kesulitan menjalin hubungan dengan pasangan atau teman dekat.
2. Kecemasan ekstrem dalam hubungan asmara.
3. Takut menerima atau menghadapi perasaan pasangan.
4. Menjauh atau mengakhiri hubungan tanpa alasan jelas.
Gejala fisik yang dapat muncul ketika seseorang merasa akan jatuh cinta meliputi:
1. Jantung berdebar.
2. Sesak napas.
3. Nyeri dada.
4. Pusing.
5. Mual, muntah, atau diare.
6. Mulut kering.
7. Berkeringat berlebihan.
8. Tubuh gemetar.
BACA JUGA: Bantu Perekonomian, Pemkot Palembang Serahkan Bantuan Sembako ke Wali Murid
Diagnosis Philophobia
Untuk mendiagnosis philophobia, psikolog atau psikiater melakukan wawancara medis untuk memahami keluhan pasien, hubungan mereka, kondisi kesehatan mental, serta riwayat penyakit.