Inilah 4 Hal yang Dapat Menyebabkan Komponen Rantai Keteng Pada Sepeda Motor Menjadi Kendur!

Kamis 15-02-2024,14:47 WIB
Reporter : Muchlisin
Editor : Abidin Riwanto

Pengendara perlu menggantinya setelah menempuh jarak 2.000 Km hingga 3.000 Km. Jika tidak ingin komponen motor menjadi cepat rusak maka pengendara perlu secara rutin untuk mengganti oli motor.


Inilah 4 Hal yang Dapat Menyebabkan Komponen Rantai Keteng Pada Sepeda Motor Menjadi Kendur!-freepik-freepik

Itulah beberapa hal yang dapat menyebabkan rantai keteng pada sepeda motor menjadi kendur dan perlu untuk diketahui oleh pengendara agar dapat mendeteksi sumber kerusakan yang terjadi.

Jika kondisi dari rantai keteng sudah terlanjur kendur, maka terdapat beberapa dampak yang akan dirasakan oleh pengendara. Dampak ini tentunya akan sangat mengganggu pengendara dan membuat kenyamanan saat berkendara menjadi berkurang.( *)

Kategori :