Sate buntel merupakan sate dengan olahan daging kambing, namun yang membedakan adalah bentuknya.

Selasa 09-01-2024,14:07 WIB
Reporter : Ari Pranika
Editor : Muhadi Syukur

BACA JUGA:Belut Kuah Mangut Masakan Khas Jawa Bikin Ngiler, Begini Cara Memasaknya

 

Cara membuat: 

1. Halus kan daging dengan menggunakan Cooper dengan tambahan bawang putih, merica, garam, dan penyedap rasa. 

2. Setelah halus dan tercampur rata kepal daging ke tusuk sate seukuran jempol tangan dengan pangjang kira kira 5cm lalu balut kepalan daging kambing dengan menggunakan lemakk kambing yang sebelumnya dipipihkan terlebih dahulu. Balut hingga menutupi seluruh bagian daging, lakukan berulang hingga adonan habis. 

3. Bakar sate buntel dengan menggunakan bara api yang sudah jadi hingga matang. 

4. Sajikan dengan saos kecap yang sudah ditaburi dengan cabe iris, bawang merah, merica dan tomat.*

Kategori :