Tim Wildcard M5 World Championship
1. Imperio (Argentina)
2. Team SMG (Malaysia)
BACA JUGA:Terungkap! Inilah Harga Skin Popol & Kupa Trouble Makers Starlight di Mobile Legends (ML)
3. Umbrella Squad (Uni Eropa)
4. Merical Esports (Nepal)
5. Nightmare Esports (Laos)
6. Team Lilgun (Mongolia)
BACA JUGA:Inilah 5 Item Counter Ixia yang Paling Effektif di Mobile Legends
7. Team Falcons (Arab Saudi)
8. KeepBest Gaming (China)
Jadwal dan Format M5 World Championship
Mobile Legends M5 World Championship akan dimulai dengan babak Wildcard pada 23-26 November 2023. Pada tahap ini, 8 tim akan dibagi menjadi dua grup, dengan masing-masing grup terdiri dari 4 tim.
BACA JUGA:Inilah 5 Hero Mobile Legends dengan Draftpick Mematikan di Season 29
Dua tim teratas dari masing-masing grup akan melaju ke babak selanjutnya. Sementara dua tim terbawah akan tereliminasi dari kompetisi.
Babak Crossover akan mempertemukan juara grup dengan runner-up dari grup sebelah, di mana dua tim pemenang akan mendapatkan tiket menuju babak Group Stage M5 World Championship.