Holiday Angkasa Wisata Bimbing Ratusan Jemaah Calon Umrah dalam Manasik Akbar di Graha 66 Palembang

Sabtu 04-11-2023,22:31 WIB
Reporter : Juliadi Azwan
Editor : Devi Setiawan

BACA JUGA:Holiday Angkasa Wisata Memulai Perjalanan Umroh Bersama 433 Jemaah Terasa Seperti Pergi Haji

Hal ini tentu menjadi momen emosional dan mengesankan bagi para jemaah dan keluarga mereka, karena mereka dapat berbagi pengalaman dan momen berharga selama ibadah umrah.

Manasik Akbar yang diselenggarakan oleh PT Southern of Sumatera Holiday Angkasa Wisata adalah langkah yang sangat penting dalam mempersiapkan calon jemaah umrah mereka.

Dengan dukungan dari pihak berwenang dan pemateri yang kompeten, jemaah umrah Holiday Angkasa Wisata dapat memperoleh pemahaman yang benar tentang ibadah umrah.

Dengan begitu, para calon jemaah umrah dapat menjalankannya dengan penuh kekhusyukan dan keikhlasan saat tiba di Tanah Suci.

BACA JUGA:Jalin Kerja Sama dengan Holiday Angkasa Wisata, GM PALTV Berharap Bisa Menguntungkan Bagi Kedua Pihak

Keberangkatan jemaah ini akan menjadi momen bersejarah, dan PALTV akan menjadi saksi perjalanan mereka dalam memenuhi panggilan suci umrah.*

Kategori :