Fashion Korea yang Bikin Keren! Ini 7 Model Sepatu Boots Wanita Korea yang Fashionable

Sabtu 28-10-2023,08:00 WIB
Reporter : erika febri
Editor : Hanida Syafrina
Fashion Korea yang Bikin Keren! Ini 7 Model Sepatu Boots Wanita Korea yang Fashionable

Sepatu boots dengan panjang hingga selutut dapat memberikan ilusi kaki yang lebih panjang dan ramping. Jenis sepatu ini sangat cocok dipadukan dengan rok selutut, gaun, atau mantel.

Namun, saat memilih knee length boots, sebaiknya hindari sepatu dengan detail horizontal yang dapat membuat kaki terlihat lebih pendek.

Pilih sepatu knee length boots yang memiliki hak untuk memberikan kesan elegan dan modis. Selain itu, sepatu ini juga sangat cocok untuk dipakai saat musim dingin.*

Kategori :