Diduga Korsleting Listrik, Rumah Kayu Warga Desa Ketapang Ogan Ilir Ludes Terbakar Dini Hari
Petugas BPBD dan pemadam kebakaran menangani lokasi kebakaran rumah--Foto : BPBD Ogan Ilir
OGAN ILIR, PALTV, CO.ID - Satu unit rumah kayu milik warga di Desa ketapang dua, Kecamatan rantau panjang Kabupaten OGAN ILIR, Sumatra Selatan pada kamis pukul 02 :00 wib dini hari hangus di lalap di jago merah. api diduga kuat akibat konslit listrik .
Beginilah Kondisi satu unit rumah. Kayu panggung milik M. Nur 61 tahun. Seorang petani warga Desa ketapang dua kecamatan rantau panjang kabupaten ogan ilir sumatra selatan .
Rumah hangus tidak tersisa di lalap sikago merah pada pukul 02:00 wib duni hari.
Pada Saat kejadian, pemilik rumah tidur berada didalam rumah. beruntung terbangun saat api sudah membesarkan hingga meminta pertolongan tetangga
BACA JUGA:Pasangan Muda-Mudi Kepergok Berbuat Tak Senonoh di Parkiran Klinik

Kondisi rumah kayu warga Desa Ketapang yang hangus terbakar dini hari--Foto : BPBD Ogan Ilir
Petugas gabungan Polisi /BpBd bersama Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Ogan Ilir/ dan warga masyarakat /bergerak menangani peristiwa Kebakaran rumah ini.
Kepala bpbd kabupaten ogan ilir eddy rahmat , menyatakan dari laporan korban di lokasi, diduga sementara api berasal dari salah satu kamar bagian tengah rumah dan dengan cepat membesar hingga membakar seluruh bangunan beserta perabotan rumah tangga di dalamnya.
Dugaan sementara, kebakaran dipicu oleh hubungan arus pendek listrik (korsleting).
BPBD Ogan Ilir telah mendatangi lokasi kejadian, melakukan pendataan korban Satu kepala Keluarga atau kk atas nama M. Nuir 61 tahun bersama istri Sukaina 52 tahun dan anak Hartati 19 tahun.
BACA JUGA:Banjir Rendam 25 Rumah di Desa Batu Mas OKU Timur, Arus Lalu Lintas Terganggu
BACA JUGA:Di Balik Desain Gagah Voge DS900X, Ini Fakta di Balik Voge DS900X yang Mirip BMW F 900 GS

Kebakaran diduga akibat korsleting listrik di bagian tengah rumah--Foto : BPBD Ogan Ilir
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: paltv.co.id
