Cara Membuat Waiting Room di Grup WhatsApp
Gunakan Fitur Undangan Melalui Tautan untuk mencegah grup asing masuk --Foto: faq.whatsapp.com

Periksa Daftar Anggota Secara Berkala untuk memastikan Anda mengenali semuanya --Foto: faq.whatsapp.com
Melakukan pemeriksaan rutin terhadap anggota grup membantu mencegah orang asing tetap berada di grup dan memastikan hanya anggota yang dikenal dan terpercaya yang ada di dalamnya.
Dengan langkah-langkah ini, Anda bisa lebih mudah mengontrol siapa yang bergabung ke grup WhatsApp Anda dan menjaga privasi serta keamanan grup dari penyusup yang tidak diinginkan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: berbagai sumber


