Update Terbaru! Statistik Pelamar SSCASN 2023 Langsung dari BKN Hingga Hari Ini: CPNS, PPPK Nakes dan Guru,

Update Terbaru! Statistik Pelamar SSCASN 2023 Langsung dari BKN Hingga Hari Ini: CPNS, PPPK Nakes dan Guru,

Update Terbaru! Statistik Pelamar SSCASN 2023 Langsung dari BKN Hingga Hari Ini: CPNS, PPPK Nakes, Guru, dan Teknis--Foto: berbagai sumber/editing disway PALTV

PALEMBANG, PALTV.CO.ID- Pendaftaran Seleksi CASN 2023, termasuk CPNS, PPPK Nakes, Guru, dan Tenaga Teknis melalui laman SSCASN BKN telah dimulai sejak 20 September lalu.

Saat ini, pendaftaran telah berlangsung selama hampir sepekan. Berikut adalah statistik jumlah pelamar SSCASN 2023 untuk masing-masing formasi:

CPNS:

- Total Pendaftar: 340.696.

- Pendaftar yang telah Submit: 28.564.

- Peserta yang Memenuhi Syarat (MS): 6.280.

- Peserta yang Tidak Memenuhi Syarat (TMS): 3.905.

BACA JUGA:Link DANA Kaget Hari Ini Selasa 26 September 2023, Dapatkan Saldo Gratis Rp 100.000 Ribu Langsung Cair

PPPK Nakes (Tenaga Kesehatan):

- Total Pendaftar: 97.987.

- Pendaftar yang telah Submit: 2.218.

- Peserta yang Memenuhi Syarat (MS): 188.

- Peserta yang Tidak Memenuhi Syarat (TMS): 134.

PPPK Guru:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber