UPGRI berhasil melaju ke Semifinal usai taklukkan UKMC dengan Skor 2-1.

UPGRI berhasil melaju ke Semifinal usai taklukkan UKMC dengan Skor 2-1.

UPGRI berhasil melaju ke Semifinal usai taklukkan UKMC dengan Skor 2-1.--Foto : Ekky - PALTV

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Turnamen Futsal memperebutkan pilala Pangdam Ii/Sriwijaya dalam rangka Hut ke-79 TNI tahun 2024, dilapangan lapangan Gor Merah Putih Jasdam II Sriwijaya, Sabtu 14 September 2024.

Pada babak penyisian mempertemukan Universitas PGRI Palembang A menggunakan jersey biru, menghadapi Universitas Katolik Musi Caritas (UKMC) dengan jersey Putih.

Dibabak pertama permainan sengit disajikan oleh kedua tim, dan belum menghasilkan gol, sementara dibabak kedua Tim PGRI berhasil mencetak gol diawal babak ke 2 dan merubah kedudukan menjadi 1-0, tak selang berapa lama tim UKMC berkasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1

Namun di menit-menit terakhir PGRI kembali menambah keunggulan menjadi 2-1, dengan kemenangan tersebut sekaligus membawa tim PGRI ke babak semifinal.

BACA JUGA:Polsri berhasil Menang telak 5-1 atas Binas, di Turnamen Futsal piala Pangdam II/ Sriwijaya

BACA JUGA:MAN 1 maju kebabak selanjutnya setelah taklukkan IGS dengan skor 2-1


Muhammad afrizal, pemain tim Universitas PGRI Palembang --Foto : Ekky - PALTV

Muhammad afrizal, pemain tim Universitas PGRI Palembang mengatakan, dengan kemenangan tersebut dirinya bersama tim akan berusaha lebih keras hingga sampai ke babak final dan target keluar sebagi juara.

"Dengan kemenangan ini, persiapan selanjutnya kami akan kerja keras lagi un5uj menuju ke final dan keluar sebagi juara" ujar Muhammad afrizal, pemain tim Universitas PGRI Palembang


Jovanda Triwardana, pemain tim UKMC.--Foto : Ekky - PALTV

Sementara itu, pemain UKMC mengatakan, setelah kekalahan yg diperoleh, dirinya bersama tim akan mengevaluasi kekalahan sebagi persiapan di kompetisi Fulsal lainnya, agar memperoleh hasil yang lebih maksimal.

"Kami akan mengoreksi kekalahan kami tadi agar lebih baik, untuk mengikuti pertandingan Futsal selanjutnya" ujar Jovanda Triwardana, pemain tim UKMC.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: paltv.co.id