5 Khasiat Jeruk Kingkit yang Belum Banyak Diketahui

5 Khasiat Jeruk Kingkit yang Belum Banyak Diketahui

Bukan hanya tanaman hias, jeruk kingkit ternyata punya khasiat bagi kesehatan tubuh.--instagram.com/@id.bonsai

PALEMBANG PALTV.CO.ID - Jeruk kingkit sering juga disebut lime berry yang masih masuk dalam spesies dengan Jeruk. Namun, Jeruk kingkit bukanlah Jeruk pada umumnya.

Apabila Anda memiliki hobi dengan bonsai, maka akan langsung mengenali tanaman jeruk kingkit ini. Di balik keindahan serta keunikannya, jeruk kingkit memiliki harga yang cukup tinggi.

Namun siapa sangka, jeruk kingkit memiliki banyak khasiat yang belum diketahui banyak orang. Di balik tampilannya yang sering digunakan sebagai tanaman hias atau bonsai, ternyata jeruk kingkit memiliki kandungan senyawa penting bagi tubuh.

Berikut ini beberapa khasiat jeruk kingkit bagi kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui.

BACA JUGA:BTR Vyn Siap Perkuat Bigetron Alpha pada MPL ID Season 12

BACA JUGA:Video Viral TikTok: Bapak Menangis Dibentak Anaknya saat Wisuda

1. Merawat kesehatan kulit

Khasiat jeruk kingkit bagi kesehatan tubuh pertama ialah mampu merawat kesehatan kulit. Jeruk kingkit sangat berkhasiat dalam proses regenerasi kulit. Alhasil, kulit akan terlihat lebih cerah ketika Anda rutin mengonsumsi tanaman satu ini.

Apabila Anda ingin mendapatkan kulit yang lebih sehat secara alami, maka Anda perlu juga melakukan perawatan dari dalam. Oleh sebab itu dengan mengkonsumsi jeruk kingkit menjadi salah satu pilihan yang tepat.

Bahan alami yang terkandung di jeruk kingkit memiliki anti jamur yang mampu menghilangkan keluhan kulit akibat jamur.

BACA JUGA:Gelombang Elektromagnetik Sebabkan Penyakit Berbahaya

BACA JUGA:Kejari Muba Periksa Gedung Dinas Perkim, Ada Apa?

2. Membantu mengeluarkan dahak

Khasiat pada jeruk kingkit ini juga telah lama digunakan oleh masyarakat sebagai obat. Apabila Anda memiliki penyakit batuk berdahak, maka mengonsumsi jeruk kingkit akan memudahkan dahak untuk keluar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: flashtik.com