5 Kelebihan Motor Kopling yang Tidak Dimiliki Oleh Jenis Sepeda Motor Lainnya!

 5 Kelebihan Motor Kopling yang Tidak Dimiliki Oleh Jenis Sepeda Motor Lainnya!

5 Kelebihan Motor Kopling yang Tidak Dimiliki Oleh Jenis Sepeda Motor Lainnya!--freepik

Pengendara juga perlu untuk membawa motor kopling miliknya servis ke bengkel hanya 2 sampai 3 bulan sekali.

Keamanan Dalam Berkendara

Selain menawarkan kenyamanan dan kemudahan, aspek keamanan juga menjadi poin yang sangat penting untuk motor kopling yang memiliki transmisi manual ini.

Karena terkadang apabila melihat motor matic dan motor bebek yang melaju terkadang sulit untuk dikendalikan.

Hal ini akan jarang terjadi pada motor kopling, karena ketika pengendara ingin mengendarai motor kopling, pasti tangan kiri pengendara sudah siap menggenggam tuas kopling sebagai kontrol dari sepeda motor. 

Itulah beberapa kelebihan yang dimiliki oleh motor kopling dibandingkan dengan jenis sepeda motor lainnya.

Kelebihan tersebut tidak menutupi bahwa motor kopling juga mempunyai kekurangan pada volume sepeda motor yang lebih besar dan bebannya yang lebih berat.

Namun jika dibandingkan dengan kelebihannya, kekurangan tersebut tidak berarti sama sekali. Motor kopling akan menjadikan berkendara menjadi lebih nyaman karena itu merupakan salah satu keunggulan yang mutlak dimiliki oleh sepeda motor jenis ini.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: