Meski Pemain Andalan, 5 Pemain Muda Ini Masih Digaji Rendah di Liga Inggris

Meski Pemain Andalan, 5 Pemain Muda Ini Masih Digaji Rendah di Liga Inggris

Ibrahima Konate--instagram.com/@ibrahimakonate

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Sepak bola menjadi salah satu olahraga yang paling banyak diminati di seluruh dunia. Sehingga tak heran, banyak orang menanti-nantikan pemain andalannya untuk bermain di rumput hijau tersebut.

Skil-skil memukau yang dipertontonkan para pemain di lapangan bola menjadi hal yang ditungggu-tunggu para fans mereka.

Biasanya performa seorang pemain akan berbanding lurus dengan penghargaan klub dari segi finansial seperti upah atau gaji. Apabila pemain mampu mengangkat prestasi klubnya, maka ia akan dibayar tinggi.

Namun berbeda dengan kelima pemain muda di Liga Inggris musim 2022/2023 berikut ini. Pasalnya, mereka masih menerima gaji yang minim. Padahal pemain-pemain tersebut mampu mengangkat performa tim dengan aksi-aksi apiknya. Siapa saja mereka? Berikut ulasannya.

BACA JUGA:JK Ajak Umat Islam di Palembang Makmurkan Masjid Selama Ramadan

BACA JUGA:Karnaval Sambut Ramadan 1444 Hijriah

1. Mason Mount

Yang pertama ada pemain sepak bola asal Inggris, Mason Tony Mount. Gelandang berusia 24 tahun itu bermain untuk klub Premiere League, Chelsea. Ia bergabung dan dipromosikan ke tim utama di Chelsea sejak Juli 2019 lalu.

Mount mampu menampilkan performa sejak awal ia bergabung dan terus meningkat hingga kini. Namun sayangnya, ia masih diberikan gaji di bawah beberapa pemain muka baru the Blues. Diketahui, Mount hanya digaji 76 ribu Pound Sterling per pekannya atau setara Rp1,4 miliar.

2. Ibrahima Konate

BACA JUGA:Umat Hindu di Palembang Gelar Rangkaian Hari Nyepi

BACA JUGA:Terganggu dengan Kehadiran Semut di Rumahmu? Lakukan Cara Ini untuk Mengusirnya

Kemudian yang kedua ada pemain sepak bola asal Prancis, Ibrahima Konate. Pemain kelahiran Mei 1999 itu bermain untuk klub Premiere League, Liverpool dengan posisi bek. Ibrahima Konate bergabung dengan klub Liverpool sejak awal musim 2021/2022 yang sebelumnya ia bermain untuk RB Leipzig.

Meskipun Konate baru delapan kali melakukan debutnya di Liverpool, namun, diketahui saat ini Konate hanya digaji 71 ribu Pound Sterling atau setara Rp1,3 miliar per pekan. Itu masih lebih kecil dari pemain yang sama sekali belum melakukan debut bareng The Reds, yakni Arthur Melo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber