Rumah Warga di 30 Ilir Ludes Dilalap Api, Petugas Damkar Terhambat Akses Jalan Sempit
Sebuah rumah warga di Kelurahan 30 Ilir ludes dilalap api, kerja Petugas Damkar sempat terhambat akses jalan sempit, Senin (29/12/2025).-Mulyadi-PALTV
Kompol Fauzi Saleh menambahkan, saat ini petugas masih melakukan pendinginan di lokasi. Polisi selanjutnya akan melakukan olah TKP untuk memastikan penyebab pasti kebakaran.
Sementara itu, anak pemilik rumah, Iin Sarlina, mengatakan dirinya mengetahui kejadian tersebut setelah mendapatkan kabar dari keluarga.
Saat Iin tiba di lokasi, api sudah dapat dikendalikan namun seluruh barang di dalam rumah tidak lagi dapat diselamatkan.
“Informasinya karena korsleting listrik, rumah memang kosong. Semua barang habis terbakar,” ungkapnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: paltv
