• Kamera: 48MP (belakang), 8MP (depan)
• Baterai: 5200 mAh
• Kelebihan: Performa cukup tangguh untuk multitasking dan game ringan.
Untuk pengguna yang ingin merasakan performa setingkat mid-range dengan harga entry-level, G9 Pro merupakan pilihan yang tepat.
2. Advan NASA Pro
• Harga: Sekitar Rp899.000 – Rp1.099.000
• Layar: 6,1 inci HD+
• RAM & ROM: 2GB + 32GB
• Kamera: 13MP (belakang), 5MP (depan)
• Baterai: 3000 mAh
• Fitur lain: Face Unlock, Android 11 Go Edition
HP ini dirancang untuk penggunaan ringan seperti media sosial, chatting, dan belajar online. Cocok untuk pelajar SD/SMP atau pengguna yang baru beralih dari feature phone.
3. Advan G5 Plus
• Harga: Rp1.099.000 – Rp1.299.000
• Layar: 6,6 inci HD+
• Prosesor: Unisoc SC9863A