BACA JUGA:Jaminan Rezeki Setelah Menikah Bagi Kaum Muslimin
BACA JUGA:3 Dosa Akibat Lisan yang Harus Diwaspadai Seorang Muslim
Perbuatan zalim termasuk dosa besar. Orang yang berbuat zalim akan mendapatkan balasan ats perbuatanya baik di dunia maupun di akhirat. Sebagaimana hal ini dijelaskan dalam Al-Qur'an surat Asy-Syura: 42:
"Sesungguhnya dosa itu atas orang-orang yang berbuat zalim kepada manusia dan melampaui batas di muka bumi tanpa hak. Mereka itu mendapat azab yang pedih." (QS Asy-Syura: 42).
Allah SWT memperingatkan orang-orang zalim dengan mempercepat hukuman mereka di dunia karena hinanya perbuatan zalim dan dampak negatifnya terhadap masyarakat. Sebgaimana Rasulullah SAW bersabda:
"Tidak ada sesuatu hal yang aku patuhi kepada Allah di dalamnya (amalan) lebih cepat mendapat ganjaran selain menyambung tali silaturahim, dan tidak ada sesuatu yang lebih cepat hukumannya selain berbuat zalim dan memutus tali silaturahim." (HR Baihaqi).
BACA JUGA:Mengenal Kafarat, Upaya Tobat Seorang Muslim dalam Membersihkan Diri dari Dosa dalam Islam
2. Dosa Durhaka kepada Orang Tua
Islam sangat menganjurkan seorang anak untuk memuliakan dan memperlakukan kedua orang tua dengan sebaik mungkin.
Memuliakan orang tua dapat menjadikan seorang anak sebagai penghuni surga. Sebaliknya, jika seorang anak berbuat durhaka kepada orang tua, hal tersebut akan menjadikannya penghuni neraka.
Larangan durhaka kepada orang tua juga dijelaskan dalam beberapa hadis, salah satunya yang diriwayatkan Imam Bukhari dan riwayat lainnya dari Mughirah bin Syu’bah. Rasulullah SAW bersabda:
"Sesungguhnya Allah mengharamkan atas kalian berbuat durhaka kepada para ibu kalian, mengharamkan mengubur anak perempuan hidup-hidup, menolak kewajiban, dan menuntut yang bukan haknya. Allah juga membenci kalian menyebarkan kabar burung(berita bohong), banyak bertanya, dan menyia-nyiakan harta."
BACA JUGA:Jangan Anggap Sepele! Ini 4 Dosa Besar Seorang Istri Terhadap Suami, No 3 Sering Terjadi!
BACA JUGA:Hati-hati ! Sering dianggap Sepele, Ini Sederet Dosa Besar yang Harus diwaspadai Oleh Seorang Muslim