Langkah berikutnya kamu wajib tahu kelengkapan surat-surat dari motor yang ingin kamu beli, seperti STNK dan BPKB.
BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Stress Berat di Jamin Hilang
BACA JUGA:10 Kota di Indonesia Penghasil Cewek Cantik, Cek Kota Anda Apakah Masuk?
4. Periksa nomor rangka dan nomor mesin
Setelah kamu memastikan surat-suratnya lengkap, kemudian yang harus anda lakukan berikutnya cek nomor rangka dan nomor mesin. Periksa dengan teliti dengan baik dan benar apakah sama dengan yang tertera di surat-surat atau tidak.
5. Periksa kondisi bodi dan rangka
Lakukan pemeriksaan kondisi bodi dan rangka motor. Hal ini sangatlah penting dilakukan mengingat motor custom merupakan hasil dari modifikasi yang sewaktu-waktu bisa saja terjadi suatu kesalahan.
6. Periksa kondisi mesin
BACA JUGA:Modus Michat, Polisi Gadungan Peras Pria 'Berat Ujung'
BACA JUGA:Terkait Pemberhentian Dokter di Jirak Jaya Muba, Ini Tanggapan Pj Bupati Muba
Pastikan bahwa suara mesin berbunyi halus dan lembut. Periksalah secara teliti apakah ada suara bunyi yang kasar atau tidak, karena mesin sendiri adalah dapur pacu pada sepeda motor. Untuk memeriksa kondisi suara mesin usahakan agar menyalakan mesin motor tanpa digas.
7. Periksa sistem kelistrikan
Masuk ke bagian penting lainnya yang harus anda lakukan adalah memastikan kondisi kelistrikannya berjalan normal atau tidak. Caranya kamu harus perhatikan dan memeriksanya dengan menyalakan lampu depan, lampu belakang, lampu sein, lampu rem, lampu panel, dan klakson.
Semoga tips ini bermanfaat untuk anda yang ingin membeli sepeda motor custom.* (Ahmad Ramli, PALTV.CO.ID)