Gampang Banget! Begini Cara Edit Dokumen PDF di HP Android

Sabtu 28-09-2024,06:32 WIB
Reporter : hafid zainul
Editor : Hanida Syafrina

PALTV.CO.ID, - Mengedit dokumen PDF di HP Android sekarang bisa jauh lebih simpel.

Dalam berbagai keperluan, seperti pekerjaan, studi, hingga administrasi pribadi, kita sering kali harus mengedit file PDF.

Misalnya, menambahkan data baru, memperbaiki info yang salah, atau sekadar melengkapi formulir penting.

Kalau dulu rasanya ribet harus buka laptop atau komputer hanya untuk edit PDF, sekarang kamu bisa melakukannya langsung di HP Android kamu.

BACA JUGA:Rayakan HUT Ke-16, Aryaduta Palembang Berharap Terus Sukses dan Berdampak Baik Bagi Lingkungan dan Komunitas

BACA JUGA:Seru! Combed Lahat Pulangkan SJG Palembang pada Open Tournament Volleyball Piala Pangdam II Sriwijaya

Banyak aplikasi dan website yang menyediakan layanan edit PDF secara praktis.

Hasilnya, kamu tetap bisa produktif tanpa harus repot bolak-balik ke perangkat besar.

Nah, buat kamu yang pengin tahu caranya, di bawah ini aku jelasin dua metode mudah yang bisa kamu coba untuk edit PDF langsung dari HP Android kamu.

1. Edit PDF dengan Adobe Acrobat Reader

BACA JUGA:SMA Negeri 2 Palembang Melaju ke Semifinal 3x3 Basketball Piala Pangdam II Sriwijaya

BACA JUGA:SMA Negeri 1 Muara Enim Libas Habis SMK Negeri 2 Palembang pada Laga 3x3 Basketball Piala Pangdam II Sriwijaya

Adobe Acrobat Reader sudah lama jadi aplikasi andalan untuk membaca dan mengedit PDF, termasuk versi mobile-nya yang tersedia di Google Play Store.

Aplikasi ini punya berbagai fitur yang memudahkan kamu untuk mengedit dokumen PDF di HP.

Nah, berikut cara mudahnya:

Kategori :