Dampak Cuaca Ekstrim Terhadap Performa Motor dan Cara Mengatasi

Rabu 21-08-2024,16:25 WIB
Reporter : Aulia Mabbruka Putri
Editor : Muhadi Syukur

 

Komponen kelistrikan 

Suhu tinggi saat cuaca ekstrim dapat menyebabkan berbagai masalah pada sistem kelistrikan yang berujung pada penurunan performa dan potensi kerusakan permanen. 

Kerusakan pada komponen kelistrikan tidak hanya mempengaruhi performa motor tetapi juga dapat membahayakan keselamatan pengendara.

BACA JUGA:Ducati Luncurkan Multistrada V4 RS, Sepeda Motor Adventure dengan Sentuhan Sporty

BACA JUGA: Motor Naked atau Motor Fairing, Pilih Mana untuk Kinerja Terbaik?

 

Cara mengatasi: 

- periksa kondisi kabel dan baterai secara rutin 

- bersihkan terminal baterai untuk mencegah korosi yang dapat memperburuh masalah kelistrikan 

 

Pengaruh hujan deras 

Aquaplaning dan cengeraman ban 

Hujan deras saat cuaca eksrim juga dapat menyebabkan kondisi berbahaya yang disebut aquaplaning. 

Dimana ban motor kehilangan kontak dengan permukaan jalan akibat adanya lapisan air. 

Kondisi ini sangat berbahaya karena mengurangi daya cengkeram ban, meningkatkan risiko kehilangan kendali dan berpotensi menyebabkan kecelakaan serius. 

Kategori :